Jumat, 03 Mei 2013

Cecah Agur

Cecah agur biasanya disajikan pada saat makan siang, adapun bumbu-bumbu yang digunakan untuk membuat cecah adalah, garam, agur, cabe caplak (cabe rawet), terasi, bawang merah, yang pertama kali yang harus dikerjakan adalah agur dikupas dan dipotong kecil-kecil, biasanya cecah agur dibuat pada cobek dan diberi garam, cabe secukupnya dan diulek sampai halus dan tambahkan terasi yang sudah dibakar dan agur yang sudah dikupas dan diulek sampai halus.cecah agur siap disajikan.

0 komentar:

Posting Komentar